Membuat Fast Line Follower, keren ya judulnya. Pada artikel kali ini saya akan memaparkan beberapa tips untuk membuat line tracer kita semakin cepat. Ada beberapa hal yang mempengeruhi kecepatan dari robot yang kita buat ini. yaitu:
1. desain mekanik
2. teknik programming
3. strategi
4. hardware
ada banyak hal lain juga yang mempengaruhi kecepatan robot yang kita buat. Karena si penulis ingatnya cuma dari aspek tersebut, ya itu dulu ae, nanti kalau ada tambahan bakal ditambahin kok.
hal pokok yang saya bahas pada artikel ini adalah masalah desain mekanik. Layaknya F1,  desain dari bentuk  mobil bakal cukup menentukan.

menurut saya, untuk membuat line follower berkecepatan tinggi, patut dicoba desain berikut


satu lagi


gak harus persis sama sih, tapi kita desain hingga line tracer kita memiliki body yang hampir menyentuh tanah. Hal ini agar energi potensial dari robot menjadi lebih kecil. Dan yang terakhir kita buat sensor memanjang ke depan ada pergerakan robot halus, semakin panjang semakin halus.

tested by 1kata

0 Komentar